Tutorial yang akan ane share kali ini berguna untuk mengurangi waktu
loading saat orang lain memasuki sebuah Website/Blog anda. Sebelum
mengetahui tentang tutorial ini awalnya saya juga bingung penyebab
penayangan blog begitu terasa berat. berbagai cara pun telah saya coba
mulai dari gonta - ganti template sampai mengurangi widget, tapi
hasilnya "nihil" alias tidak banyak perubahan yang terjadi.
Jika ada yang berminat silahkan baca tutorial dibawah ini
Cara Menambah Kecepatan Website/Blog:
1.Log in ke blog
2.Klik Template
3.Unduh Template Lengkap untuk berjaga - jaga bila ada kesalahan
4.Pilih Edit HTML
5.Centang tulisan Expand Template Widget
6.Tekan Ctrl+F untuk memudahkan pencarian kode
7.Cari kode setelah <b:skin><![CDATA[ sampai sebelum kode ]]></b:skin>
Contoh:
<b:skin><![CDATA[
Letak kode CSS yang akan dicompress
]]></b:skin>
8.Copy kode CSS dari template anda lalu paste di kotak yang sudah disediakan pada situs CSS COMPRESSOR
Setelah itu Klik Compress-it!Letak kode CSS yang akan dicompress
]]></b:skin>
9.Tunggu beberapa saat sampai proses selesai
10.Hapus kode CSS yang lama pada template dan Ganti dengan kode yang sudah di compress pada situs itu
Posting Komentar